BeritaArrow iconBerita Ekonomi TerkiniArrow iconArtikel

Indonesia defisit minyak bumi 608.000 barrel per hari

Bareksa24 Maret 2014
Tags:
Indonesia defisit minyak bumi 608.000 barrel per hari
Rig lepas pantai milik sebuah perusahaan minyak (KOMPAS)

Indonesia perlu memiliki dua kilang baru yang berkapasitas masing-masing sekitar 300.000 bph

Kompas - Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral menyatakan, Indonesia saat ini defisit minyak bumi 608.000 barrel per hari. Hal ini disebabkan kemampuan produksi kilang di dalam negeri jauh di bawah kebutuhan bahan bakar minyak secara nasional. Untuk itu, perlu ada tambahan pembangunan dua kilang baru.

Menurut Kepala Subdirektorat Pengangkutan Minyak dan Gas Bumi Kementerian ESDM Isnaini, pekan lalu, di Jakarta, kapasitas kilang Indonesia saat ini 1,15 juta barrel per hari. Adapun produksi minyak Indonesia yang dapat diolah di kilang dalam negeri hanya sekitar 649.000 bph.

Selengkapnya...

Promo Terbaru di Bareksa

Pilihan Investasi di Bareksa

Klik produk untuk lihat lebih detail.

Produk EksklusifHarga/Unit1 Bulan6 BulanYTD1 Tahun3 Tahun5 Tahun

Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A

1.384,88

Up0,21%
Up4,05%
Up7,72%
Up8,08%
Up19,46%
Up38,34%

Trimegah Dana Obligasi Nusantara

1.095,38

Up0,14%
Up4,09%
Up7,18%
Up7,47%
Up3,23%
-

STAR Stable Amanah Sukuk

autodebet

1.084,98

Up0,55%
Up4,00%
Up7,61%
Up7,79%
--

Capital Fixed Income Fund

autodebet

1.853,59

Up0,53%
Up3,86%
Up7,19%
Up7,36%
Up17,82%
Up41,07%

Insight Renewable Energy Fund

2.287,69

Up0,82%
Up4,11%
Up7,35%
Up7,53%
Up19,98%
Up35,83%

Video Pilihan

Lihat Semua

Artikel Lainnya

Lihat Semua