BeritaArrow iconBerita Ekonomi TerkiniArrow iconArtikel

Pembiayaan multifinance tumbuh 14,6%

Bareksa22 Januari 2014
Tags:
Pembiayaan multifinance tumbuh 14,6%
Customer Services memberikan penjelasan mengenai produk pembiayaan di konter BFI Finance, Jakarta (Investordaily/David Gita Roza)

Outstanding pembiayaan multifinance per November 2013 mencapai Rp 344,02 triliun

Investordaily - Pertumbuhan penyaluran pembiayaan oleh industri pembiayaan (multifinance) menjelang akhir tahun 2013 tercatat masih di atas 10%. Outstanding pembiayaan multifinance per November 2013 mencapai Rp 344,02 triliun, tumbuh 14,6% dibandingkan periode sama tahun 2012 yang senilai Rp 300,18 triliun.

Demikian laporan Statistik Ekonomi dan Keuangan Indonesia mengenai posisi pembiayaan industri multifinance periode November 2013, yang dipublikasikan oleh Bank Indonesia (BI), Selasa (21/1). Pertumbuhan pembiayaan periode November tersebut tercatat lebih tinggi dibandingkan periode Oktober 2013 yang tumbuh 13,33% secara year on year.

Selengkapnya...

Promo Terbaru di Bareksa

Pilihan Investasi di Bareksa

Klik produk untuk lihat lebih detail.

Produk EksklusifHarga/Unit1 Bulan6 BulanYTD1 Tahun3 Tahun5 Tahun

Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A

1.382,65

Up0,58%
Up4,31%
Up7,57%
Up8,73%
Up19,20%
-

Trimegah Dana Obligasi Nusantara

1.093,4

Up0,44%
Up4,48%
Up7,05%
Up7,51%
Up2,61%
-

STAR Stable Amanah Sukuk

autodebet

1.079,18

Up0,60%
Up3,97%
Up7,04%
Up7,74%
--

Capital Fixed Income Fund

1.844,13

Up0,53%
Up3,89%
Up6,64%
Up7,38%
Up16,99%
Up40,43%

Insight Renewable Energy Fund

2.270,42

Up0,81%
Up3,87%
Up6,51%
Up7,19%
Up20,23%
Up35,64%

Video Pilihan

Lihat Semua

Artikel Lainnya

Lihat Semua