BeritaArrow iconBerita Ekonomi TerkiniArrow iconArtikel

Diversifikasi Pendanaan, Anak Usaha MNC Kapital Terbitkan Obligasi Tahun Depan

Bareksa09 Oktober 2014
Tags:
Diversifikasi Pendanaan, Anak Usaha MNC Kapital Terbitkan Obligasi Tahun Depan
Produk MNC Finance

Selama ini pendanaan MNC Finance berasal dari perbankan

Bareksa.com - Perusahaan multifinance milik MNC Group, PT MNC Finance, berencana menerbitkan obligasi, tahun depan, sebagai langkah diversifikasi sumber penadanaan. Selama ini, MNC Finance lebih mengandalkan pendanaan dari perbankan.

Wakil Direktur Utama Suhendra Lie mengatakan rencana tersebut akan direalisasikan jika kondisi pasar memungkinkan dan tingkat bunga tidak terlalu membebani. “Berapa jumlahnya dan kapan waktunya, masih dalam kajian kami.”

"Dana perbankan lebih mahal. Oleh karena itu, kami ingin menerbitkan medium term notes (MTN) untuk mencari dana murah." ungkap Suhendra, dikutip dari Kontan Online.

Promo Terbaru di Bareksa

Pilihan Investasi di Bareksa

Klik produk untuk lihat lebih detail.

Produk EksklusifHarga/Unit1 Bulan6 BulanYTD1 Tahun3 Tahun5 Tahun

Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A

1.382,65

Up0,58%
Up4,31%
Up7,57%
Up8,73%
Up19,20%
-

Trimegah Dana Obligasi Nusantara

1.093,4

Up0,44%
Up4,48%
Up7,05%
Up7,51%
Up2,61%
-

STAR Stable Amanah Sukuk

autodebet

1.079,4

Up0,60%
Up3,97%
Up7,04%
Up7,74%
--

Capital Fixed Income Fund

1.844,13

Up0,53%
Up3,89%
Up6,64%
Up7,38%
Up16,99%
Up40,43%

Insight Renewable Energy Fund

2.270,42

Up0,81%
Up3,87%
Up6,51%
Up7,19%
Up20,23%
Up35,64%

Video Pilihan

Lihat Semua

Artikel Lainnya

Lihat Semua