IHSG Melanjutkan Reli di Zona Hijau
IHSG melaju 48,955 poin atau 0,981 persen ke level 5037,986
IHSG melaju 48,955 poin atau 0,981 persen ke level 5037,986
Bareksa.com - Sesi I perdagangan saham, Indeks Harga Saham Gabungan ditutup berada di zona hijau. IHSG melaju 48,955 poin atau 0,981 persen ke level 5037,986. Sejak kemarin, IHSG terus mengalami penguatan.
Tujuh sektor menguat pada penutupan sesi I ini. Penguatan dialami sektor keuangan sebesar 2,371 persen, disusul industri lain-lain sebesar 1,687 persen dan sektor infrastruktur sebesar 1,307 persen.
Sektor yang mengalami pelemahan di tengah hijaunya perdagangan bursa hari ini adalah sektor perkebunan yang melemah 0,130 persen dan sektor pertambangan yang melemah 0,444 persen.
Promo Terbaru di Bareksa
Pilihan Investasi di Bareksa
Klik produk untuk lihat lebih detail.
Produk Eksklusif | Harga/Unit | 1 Bulan | 6 Bulan | YTD | 1 Tahun | 3 Tahun | 5 Tahun |
---|---|---|---|---|---|---|---|
Trimegah Dana Tetap Syariah | 1.380,2 | 1,09% | 5,00% | 7,35% | 8,50% | 19,34% | - |
Trimegah Dana Obligasi Nusantara | 1.090,33 | 0,49% | 5,21% | 6,68% | 7,14% | 2,71% | - |
Capital Fixed Income Fund | 1.838,73 | 0,53% | 3,93% | 6,33% | 7,43% | 17,20% | 39,76% |
STAR Stable Amanah Sukuk | 1.075,71 | 0,66% | 3,97% | 6,69% | - | - | - |
Insight Renewable Energy Fund | 2.259,31 | 0,74% | 3,72% | 6,02% | 7,00% | 19,69% | 35,52% |
Produk Belum Tersedia
Ayo daftar Bareksa SBN sekarang untuk bertransaksi ketika periode pembelian dibuka.
Ayo daftar Bareksa SBN sekarang untuk bertransaksi ketika periode pembelian dibuka.