Izin Reklamasi Segera Tiba, Target Price Intiland Naik Rp 7
Aset bersih perseroan diproyeksikan meningkat 15 persen setelah proyek reklamasi selesai
Aset bersih perseroan diproyeksikan meningkat 15 persen setelah proyek reklamasi selesai
Bareksa.com - Target Price dari saham pengembang properti PT Intiland Development Tbk (DILD) dinaikan dari sebelumnya Rp 567 menjadi Rp 700 per saham setelah perseroan diperkirakan akan segera mendapatkan ijin melakukan reklamasi pantai Mutiara Jakarta Utara seluas 63 ha.
Dalam laporan yang dibagikan kepada kliennya, analis CLSA Stifanus Sulistyo mengatakan aset bersih perseroan diproyeksikan meningkat 15 persen setelah proyek reklamasi selesai, yang diperkirakan selesai dalam 3 tahun. Perseroan akan mulai pengerjaan reklamasi awal tahun depan.
Pilihan Investasi di Bareksa
Klik produk untuk lihat lebih detail.
Produk Eksklusif | Harga/Unit | 1 Bulan | 6 Bulan | YTD | 1 Tahun | 3 Tahun | 5 Tahun |
---|---|---|---|---|---|---|---|
Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A | 1.382,65 | 0,56% | 4,26% | 7,54% | 8,69% | 19,21% | - |
Trimegah Dana Obligasi Nusantara | 1.093,4 | 0,43% | 4,43% | 6,99% | 7,44% | 2,54% | - |
STAR Stable Amanah Sukuk autodebet | 1.079,4 | 0,60% | 3,98% | 7,06% | 7,74% | - | - |
Capital Fixed Income Fund | 1.844,45 | 0,53% | 3,89% | 6,66% | 7,38% | 17,02% | 40,39% |
Insight Renewable Energy Fund | 2.270,42 | 0,81% | 3,88% | 6,54% | 7,20% | 20,19% | 35,64% |
Produk Belum Tersedia
Ayo daftar Bareksa SBN sekarang untuk bertransaksi ketika periode pembelian dibuka.