BeritaArrow iconBerita Ekonomi TerkiniArrow iconArtikel

Sido Muncul Batal Bangun Pabrik Bahan Baku Jamu di Makassar

Bareksa07 Juli 2014
Tags:
 Sido Muncul Batal Bangun Pabrik Bahan Baku Jamu di Makassar
Pekerja melakukan proses pengemasan obat herbal di Pabrik PT Sido Muncul, Kabupaten Semarang, Jateng, Jumat (2/5) - (ANTARAFOTO/R. Rekotomo)

Perseroan merevisi rencana ekspansi tersebut seiring dengan biaya logistik dan operasional yang tinggi

Bareksa.com - PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk (SIDO) akan lebih fokus pada penguatan jaringan distribusi produk dengan basis utama Makassar setelah pembangunan pabrik di Makassar diurungkan.


"Sudah dipertimbangkan dan dikaji lebih jauh, pembangunan pabrik di Makassar biayanya cukup tinggi, saya tidak mau rugi nantinya. Eksekusinya lebih mengarah untuk memperkuat penjualan dan distribusi," ungkap Presiden Direktur Irwan Hidayat.

Sejauh ini, produk Sido Muncul menguasai pasar minuman berenergi di Sulawesi sekitar 70%. "Kami akan perkuat jaringan, menambah pusat distribusi di Sulawesi," kata Irwan.
Menurut Irwan,, pengembangan pabrik selanjutnya akan berfokus di Pulau Jawa yakni Semarang dan Yogyakarta.

Pilihan Investasi di Bareksa

Klik produk untuk lihat lebih detail.

Produk EksklusifHarga/Unit1 Bulan6 BulanYTD1 Tahun3 Tahun5 Tahun

Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A

1.382,96

Up0,58%
Up4,31%
Up7,57%
Up8,73%
Up19,20%
-

Trimegah Dana Obligasi Nusantara

1.094,08

Up0,44%
Up4,48%
Up7,05%
Up7,51%
Up2,61%
-

STAR Stable Amanah Sukuk

autodebet

1.079,18

Up0,60%
Up3,97%
Up7,04%
Up7,74%
--

Capital Fixed Income Fund

1.844,13

Up0,53%
Up3,89%
Up6,64%
Up7,38%
Up16,99%
Up40,43%

Insight Renewable Energy Fund

2.269,81

Up0,81%
Up3,87%
Up6,51%
Up7,19%
Up20,23%
Up35,64%

Video Pilihan

Lihat Semua

Artikel Lainnya

Lihat Semua