BeritaArrow iconBerita Ekonomi TerkiniArrow iconArtikel

Bank Dinar Siap Lepas 22,22 persen Saham ke Publik

Bareksa18 Juni 2014
Tags:
Bank Dinar Siap Lepas 22,22 persen Saham ke Publik
Bank Dinar - (Kontan/Fransiskus Simbolon)

Bank Dinar menggunakan dana IPO untuk ekspansi kredit dan perluasan jaringan kantor

Bareksa.com - Bank Dinar berniat menerbitkan maksimal 500 juta saham perdana (IPO) ke publik, setara dengan 22,22% dari total modal ditempatkan dan disetor penuh setelah IPO, Kontan melaporkan.

Perusahaan ini rencananya akan menggunakan dana IPO untuk ekspansi kredit dan perluasan jaringan kantor. Masing-masing porsinya sebesar 75% dan 25% dari total dana IPO yang diperoleh. Berdasarkan jadwal sementara, perseroan akan melakukan book building hari ini hingga 23 Juni 2014.

Selengkapnya...

Promo Terbaru di Bareksa

Pilihan Investasi di Bareksa

Klik produk untuk lihat lebih detail.

Produk EksklusifHarga/Unit1 Bulan6 BulanYTD1 Tahun3 Tahun5 Tahun

Trimegah Dana Tetap Syariah

1.337,76

Up0,50%
Up3,71%
Up0,04%
Up4,77%
Up18,50%
-

Capital Fixed Income Fund

1.793,05

Up0,58%
Up3,35%
Up0,04%
Up6,97%
Up16,56%
Up39,91%

I-Hajj Syariah Fund

4.872,25

Up0,61%
Up3,20%
Up0,04%
Up6,18%
Up22,01%
Up40,68%

STAR Stable Amanah Sukuk

Produk baru

1.047,87

Up0,54%
Up3,63%
Up0,04%
---

Reksa Dana Syariah Syailendra OVO Bareksa Tunai Likuid

1.147,05

Up0,31%
Up2,62%
Up0,03%
Up4,98%
Up14,26%
-

Video Pilihan

Lihat Semua

Artikel Lainnya

Lihat Semua