BeritaArrow iconBerita Ekonomi TerkiniArrow iconArtikel

Rights issue ICB Bumiputera Rp 800 miliar

Bareksa07 April 2014
Tags:
Rights issue ICB Bumiputera Rp 800 miliar
ICB Bumiputer (Kontan/Baihaki)

Sebagian dana rights issue akan dipakai untuk belanja modal terkait revitalisasi infrastruktur

Kontan - Bank ICB Bumiputera sudah menyiapkan strategi untuk memupuk permodalan di tahun ini. Setelah Grup MNC masuk sebagai pemegang saham baru, ICB Bumiputera siap menggelar penawaran umum terbatas (rights issue) pada Juni mendatang.

Manajemen ICB Bumiputera berharap, aksi rights issue tersebut menghasilkan dana Rp 800 miliar. "Dana hasil rights issue untuk meningkatkan rasio kecukupan modal, sehingga mampu membuat kami ekspansi pada aset produktif," ujar Presiden Direktur ICB Bumiputera, Eddy R Sinulingga, kepada KONTAN, Minggu (6/4).

Selengkapnya...

Promo Terbaru di Bareksa

Pilihan Investasi di Bareksa

Klik produk untuk lihat lebih detail.

Produk EksklusifHarga/Unit1 Bulan6 BulanYTD1 Tahun3 Tahun5 Tahun

Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A

1.384,88

Up0,21%
Up4,05%
Up7,72%
Up8,08%
Up19,46%
Up38,34%

Trimegah Dana Obligasi Nusantara

1.095,38

Up0,14%
Up4,09%
Up7,18%
Up7,47%
Up3,23%
-

STAR Stable Amanah Sukuk

autodebet

1.084,98

Up0,55%
Up4,00%
Up7,61%
Up7,79%
--

Capital Fixed Income Fund

autodebet

1.853,59

Up0,53%
Up3,86%
Up7,19%
Up7,36%
Up17,82%
Up41,07%

Insight Renewable Energy Fund

2.287,69

Up0,82%
Up4,11%
Up7,35%
Up7,53%
Up19,98%
Up35,83%

Video Pilihan

Lihat Semua

Artikel Lainnya

Lihat Semua