Indo Straits akan Bagi Dividen Rp8 per Saham
Sepanjang tahun 2013, Indo Straits berhasil mencetak laba bersih sebesar Rp 41,91 miliar.
Sepanjang tahun 2013, Indo Straits berhasil mencetak laba bersih sebesar Rp 41,91 miliar.
Bareksa.com - PT Indo Straits Tbk (PTIS) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp 8 per saham atau sekitar Rp 4,41 miliar, IQ Plus melaporkan.
"Selain dialokasikan untuk dividen, sisanya yang sebesar Rp37.51 miliar itu akan kami bukukan sebagai laba ditahan. Hal itu sengaja kami persiapkan guna mendukung ekspansi bisnis Indo Straits pada tahun ini dan tahun yang akan datang," kata Bong Nam Kong, Direktur sekaligus Corporate Secretary Indo Straits, dalam keterangan tertulisnya, di Jakarta, Senin malam.
Promo Terbaru di Bareksa
Pilihan Investasi di Bareksa
Klik produk untuk lihat lebih detail.
Produk Eksklusif | Harga/Unit | 1 Bulan | 6 Bulan | YTD | 1 Tahun | 3 Tahun | 5 Tahun |
---|---|---|---|---|---|---|---|
Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A | 1.382,65 | 0,56% | 4,26% | 7,54% | 8,69% | 19,21% | - |
Trimegah Dana Obligasi Nusantara | 1.093,4 | 0,43% | 4,43% | 6,99% | 7,44% | 2,54% | - |
STAR Stable Amanah Sukuk autodebet | 1.079,4 | 0,60% | 3,98% | 7,06% | 7,74% | - | - |
Capital Fixed Income Fund | 1.844,45 | 0,53% | 3,89% | 6,66% | 7,38% | 17,02% | 40,39% |
Insight Renewable Energy Fund | 2.270,42 | 0,81% | 3,88% | 6,54% | 7,20% | 20,19% | 35,64% |
Produk Belum Tersedia
Ayo daftar Bareksa SBN sekarang untuk bertransaksi ketika periode pembelian dibuka.