BeritaArrow iconBerita Ekonomi TerkiniArrow iconArtikel

Perusahaan tambang diimbau bentuk konsorsium bangun smelter

Bareksa03 Januari 2014
Tags:
Perusahaan tambang diimbau bentuk konsorsium bangun smelter
Lokasi pertambangan emas Poboya (ANTARA Foto/ZAINUDDIN MN)

Sejumlah perusahaan tambang bisa dibekukan izin operasionalnya oleh pemerintah

IQPlus - Sejumlah perusahaan tambang yang beroperasi di Sulawesi Tenggara diimbau membentuk konsorsium dalam membangun industri smelter agar perusahaan tambang tersebut bisa terus beroperasi pascapemerintah menerapkan undang-undang nomor 4 tahun 2009, tentang larangan ekspor bahan mentah.

Imbauan tersebut disampaikan anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) Sultra, Nursalam Lada di Kendari, Jumat.

"Kalau sejumlah perusahaan tambang di daerah ini ingin terus beroperasi, seyogyanya mereka membentuk konsorsium untuk membiayai pendirian industri smelter," katanya.

Promo Terbaru di Bareksa

Jika tidak bisa mendirikan pabrik smelter atau permunian nikel, sejumlah perusahaan tambang bisa dibekukan izin operasionalnya oleh pemerintah.

"Kalau sejumlah perusahaan tambang dibekukan izin operasionalnya, praktis para karyawan yang bekerja di perusahaan tambang tersebut akan terkena pemutusan hubungan kerja atau PHK massal," katanya.

Dampaknya akan terjadi pemiskinan massal karena ribuan bahkan puluhan ribu tenaga kerja pertambangan akan kehilangan pekerjaan atau menganggur.

Menurut dia, perusahaan pemegang Izin Usaha Pertambangan yang tersebar di sejumlah kabupaten dan kota di Sultra saat ini tercatat sebanyak 528 perusahaan.

Pilihan Investasi di Bareksa

Klik produk untuk lihat lebih detail.

Produk EksklusifHarga/Unit1 Bulan6 BulanYTD1 Tahun3 Tahun5 Tahun

Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A

1.382,96

Up0,58%
Up4,31%
Up7,57%
Up8,73%
Up19,20%
-

Trimegah Dana Obligasi Nusantara

1.094,08

Up0,44%
Up4,48%
Up7,05%
Up7,51%
Up2,61%
-

STAR Stable Amanah Sukuk

autodebet

1.079,18

Up0,60%
Up3,97%
Up7,04%
Up7,74%
--

Capital Fixed Income Fund

1.844,13

Up0,53%
Up3,89%
Up6,64%
Up7,38%
Up16,99%
Up40,43%

Insight Renewable Energy Fund

2.269,81

Up0,81%
Up3,87%
Up6,51%
Up7,19%
Up20,23%
Up35,64%

Video Pilihan

Lihat Semua

Artikel Lainnya

Lihat Semua