Kobexindo (KOBX) Dirikan Anak Usaha Baru di Bidang Penyewaan Alat Berat
KOBX bergerak dalam bidang penjualan dan distributor alat berat merek Doosan termasuk penjualan suku cadang dan servis
KOBX bergerak dalam bidang penjualan dan distributor alat berat merek Doosan termasuk penjualan suku cadang dan servis
Bareksa.com - Kobexindo Tractors Tbk. (KOBX) melalui anak usahanya yaitu PT. Kobexindo Equipment (KE) mendirikan anak usaha baru pada tanggal 21 Agustus 2023. Emiten yang bergerak di bidang distribusi alat berat merek Doosan ini mendirikan anak usaha untuk penyewaan (rental).
Dalam keterangan tertulisnya Martio Direktur KOBX Selasa (22/8) menuturkan bahwa KE mendirikan Kobexindo Rental Nusantara ini nantinya bergerak di bidang usaha Penyewaan dan Rental serta didirikan dengan modal dasar sebesar Rp8 miliar dengan modal disetor dan ditempatkan sebesar Rp2 miliar.
Lebih lanjut Martio memaparkan pendirian KRN juga juga berdasarkan berdasarkan akta pendirian No.35 tanggal 21 Agustus 2023 yang dibuat Oleh Wiwik Condro SH Notaris di Jakarta. dan lampiran Keputusan Menkumham RI No AHU-0061694.AH.01.01.TAHUN 2023.
Promo Terbaru di Bareksa
KRN ini berkedudukan di Kobexindo Tower, Jalan Pasir Putih Raya Blok E-5-D, Kel. Ancol, Kec. Pademangan, Kota Jakarta Utara dengan komposisi kepemikan saham KE dalam KRN sebanyak 1.980 saham atau 99% senilai Rp1,98 miliar sedangkan PT Infraforce Equipment sebanyak 20 saham atau 1% senilai Rp20 juta.
Sementara itu Susunan Dewan Komisaris dan Direksi KRN adalah sebagai beriikut :
Dewan Komisaris
- Komisaris : Yudi Budiman
Direksi
- Direktur Utama : Andry Budiman Limawan
- Direktur : Martio
- Direktur : Suryanto
(23435386/IQPlus/hm)
***
Ingin berinvestasi aman di emas dan reksadana secara online yang diawasi OJK?
- Daftar jadi nasabah, klik tautan ini
- Beli reksadana, klik tautan ini
- Beli emas, klik tautan ini
- Download aplikasi reksadana Bareksa di App Store
- Download aplikasi reksadana Bareksa di Google Playstore
- Belajar reksadana, klik untuk gabung Komunitas Bareksa di Facebook. GRATIS
DISCLAIMER
Kinerja masa lalu tidak mencerminkan kinerja di masa mendatang. Investasi reksadana mengandung risiko. Investor wajib membaca dan memahami prospektus dan fund fact sheet dalam berinvestasi reksadana.
Saham adalah instrumen investasi yang memiliki risiko kerugian. Artikel ini bertujuan untuk berbagi informasi seputar pasar dengan analisa untuk meminimalisir risiko. Setiap keputusan transaksi beli jual saham ada di tangan investor.
Pilihan Investasi di Bareksa
Klik produk untuk lihat lebih detail.
Produk Eksklusif | Harga/Unit | 1 Bulan | 6 Bulan | YTD | 1 Tahun | 3 Tahun | 5 Tahun |
---|---|---|---|---|---|---|---|
Trimegah Dana Tetap Syariah | 1.379,53 | 1,02% | 5,18% | 7,30% | 8,82% | 19,45% | - |
Trimegah Dana Obligasi Nusantara | 1.089,71 | 0,44% | 5,40% | 6,62% | 7,08% | 2,64% | - |
Capital Fixed Income Fund | 1.837,78 | 0,53% | 3,93% | 6,27% | 7,42% | 17,19% | 40,03% |
STAR Stable Amanah Sukuk | 1.075,16 | 0,66% | 3,97% | 6,64% | - | - | - |
Insight Renewable Energy Fund | 2.257,46 | 0,72% | 3,68% | 5,94% | 6,95% | 19,66% | 35,50% |
Produk Belum Tersedia
Ayo daftar Bareksa SBN sekarang untuk bertransaksi ketika periode pembelian dibuka.
Ayo daftar Bareksa SBN sekarang untuk bertransaksi ketika periode pembelian dibuka.