Apa yang mau kamu cari?
Kamu bisa mulai dari nama produk investasi atau topik tertentu.
Kamu bisa mulai dari nama produk investasi atau topik tertentu.
Imbal hasil obligasi negara turun dan mendorong kinerja reksadana pendapatan tetap
Imbal hasil obligasi negara turun dan mendorong kinerja reksadana pendapatan tetap
Bareksa.com - Pasar saham kemarin menguat tipis, sehingga mendorong kinerja sejumlah reksadana berbasis saham. Pasar obligasi Indonesia juga positif dan menjadi penggerak reksadana pendapatan tetap.
Kemarin, 22 April 2021, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik tipis 0,01 persen ke level 5.994, didorong oleh penguatan dari sektor Aneka Industri, terutama saham PT Astra International (ASII) yang melesat 4,3 persen. Penguatan saham ASII terdorong rencana emiten ini untuk membagikan dividen tunai senilai Rp4,6 triliun atau per saham.
Reksa dana saham dan reksadana indeks saham yang memiliki saham Astra turut mengalami kenaikan. Diproyeksikan, IHSG dalam waktu dekat masih akan cenderung turun dipengaruhi koreksi dari pasar saham global.
Sementara itu, pergerakan imbal hasil (yield) obligasi Amerika yang mengalami penurunan selama sepekan terakhir turut mempengaruhi kenaikan harga obligasi Indonesia. Sebagai informasi, penurunan yield menunjukkan kenaikan harga obligasi di pasar, dan sebaliknya.
Penurunan imbal hasil obligasi atau surat berharga negara (SBN) ini menyebabkan penguatan pada reksa dana pendapatan tetap. Diproyeksikan pergerakan imbal hasil obligasi negara Indonesia akan berada di kisaran 6,5 persen pada akhir pekan, menanti sentimen positif selanjutnya.
RD Saham
RD Indeks
RD Pendapatan Tetap
Reksadana adalah kumpulan dana investor yang dikelola oleh manajer investasi untuk dimasukkan ke dalam aset-aset keuangan seperti saham, obligasi dan pasar uang. Reksadana adalah investasi resmi yang diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
(Sigma Kinasih/hm)
* * *
Ingin berinvestasi aman di reksadana yang diawasi OJK?
- Daftar jadi nasabah, klik tautan ini
- Beli reksadana, klik tautan ini
- Download aplikasi reksadana Bareksa di App Store
- Download aplikasi reksadana Bareksa di Google Playstore
- Belajar reksadana, klik untuk gabung Komunitas Bareksa di Facebook. GRATIS
DISCLAIMER
Semua data kinerja investasi yang tertera di dalam artikel ini adalah kinerja masa lalu dan tidak menjamin kinerja di masa mendatang. Investor wajib membaca dan memahami prospektus dan fund fact sheet dalam berinvestasi reksadana.
Klik produk untuk lihat lebih detail.
Produk Eksklusif | Harga/Unit | 1 Bulan | 6 Bulan | YTD | 1 Tahun | 3 Tahun | 5 Tahun |
---|---|---|---|---|---|---|---|
Trimegah Dana Obligasi Nusantara autodebet | 1.124,59 | - | |||||
STAR Stable Amanah Sukuk autodebet | 1.111,51 | - | - | ||||
Capital Fixed Income Fund autodebet | 1.896,77 | ||||||
Syailendra Sharia Fixed Income Fund | 1.088,21 | - | - | ||||
Capital Regular Income Fund Dividen | 1.030,5 | - | - | - | - |
Ayo daftar Bareksa SBN sekarang untuk bertransaksi ketika periode pembelian dibuka.
Ayo daftar Bareksa SBN sekarang untuk bertransaksi ketika periode pembelian dibuka.
SR022
SyariahSukuk Ritel
Periode Pembelian
16 Mei - 18 Jun 2025
Tipe Kupon
Fixed
SBR014
Saving Bond Ritel
Periode Pembelian
14 Jul - 7 Agt 2025
Tipe Kupon
Mengambang
SR023
SyariahSukuk Ritel
Periode Pembelian
22 Agt - 12 Sep 2025
Tipe Kupon
Fixed
ORI028
Obligasi Negara Ritel
Periode Pembelian
29 Sep - 23 Okt 2025
Tipe Kupon
Fixed
ST015
SyariahSukuk Tabungan
Periode Pembelian
10 Nov - 3 Des 2025
Tipe Kupon
Mengambang