BeritaArrow iconBerita Ekonomi TerkiniArrow iconArtikel

Berencana Rights Issue, Saham AGRO Kena Suspensi

Bareksa05 Mei 2015
Tags:
Berencana Rights Issue, Saham AGRO Kena Suspensi
Direktur Bisnis PT Bank Rakyat Indonesia Agroniaga Tbk Zuhri Anwar (kiri), Direktur Kepatuhan, Direktur Utama H, Direktur PRK & Pendanaan , dan Direktur Operasi Keuangan berbincang usai RUPS tahunan tahun 2014 di Jakarta (ANTARA FOTO/Reno Esnir)

AGRO akan lakukan RUPSLB pada 18 Juni 2015

Bareksa.com - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menghentikan sementara perdagangan (suspensi) saham PT Bank Rakyat Indonesia Agroniaga Tbk (AGRO) terhitung sejak sesi II perdagangan hari ini, 5 Mei 2015.

Dalam keterbukaan informasi bursa, saham AGRO kena suspensi terkait rencana Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) untuk memperoleh persetujuan penerbitan saham baru dengan HMETD (rights issue). Rencananya AGRO akan melakukan RUPSLB pada Kamis 18 Juni 2015.

Sampai saat berita ini dibuat, belum diketahui kapan bursa akan melepas suspensi saham AGRO.

Promo Terbaru di Bareksa

Hari ini harga saham AGRO dibuka pada Rp98 per saham dan sempat naik 1 poin menjadi Rp99 per saham. (np)

Grafik Harga Saham AGRO

Illustration

Pilihan Investasi di Bareksa

Klik produk untuk lihat lebih detail.

Produk EksklusifHarga/Unit1 Bulan6 BulanYTD1 Tahun3 Tahun5 Tahun

Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A

1.382,92

Up0,45%
Up4,28%
Up7,56%
Up8,65%
Up19,15%
-

Trimegah Dana Obligasi Nusantara

1.093,59

Up0,42%
Up4,45%
Up7,00%
Up7,43%
Up2,51%
-

STAR Stable Amanah Sukuk

autodebet

1.080,08

Up0,60%
Up4,04%
Up7,13%
Up7,77%
--

Capital Fixed Income Fund

1.845,41

Up0,53%
Up3,95%
Up6,71%
Up7,40%
Up16,95%
Up40,32%

Insight Renewable Energy Fund

2.272,15

Up0,82%
Up3,96%
Up6,62%
Up7,24%
Up20,21%
Up35,65%

Video Pilihan

Lihat Semua

Artikel Lainnya

Lihat Semua