Laba BRI Agro Niaga tumbuh 58,78% tahun lalu

Bareksa • 05 Mar 2014

an image
Beberapa orang menunjuk ke gambar yang menunjukkan dua sektor BRI Agro Niaga - (Kontan/Briagro)

Hasil ini utamanya ditopang pertumbuhan kredit yang kinclong di sektor perkebunan dan agrobisnis

Kontan - Bank Rakyat Indonesia (BRI) Agro Niaga mencatatkan pertumbuhan laba sebesar 58,78% tahun lalu. Hasil ini utamanya ditopang pertumbuhan kredit yang kinclong di sektor perkebunan dan agrobisnis.

Menurut Heru Sukanto, Direktur Utama BRI Agro Niaga, laba yang diperoleh sampao akhir tahun 2013 mencapai Rp 52,43 miliar. Atau naik jika dibandingkan akhir 2012 sebesar Rp 33,02 miliar.

Selengkapnya...