BeritaArrow iconBerita Ekonomi TerkiniArrow iconArtikel

BEI hentikan sementara perdagangan saham PKPK

Bareksa28 Februari 2014
Tags:
BEI hentikan sementara perdagangan saham PKPK
Suasana acara pembukaan perdagangan saham oleh Wapres Boediono di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta (Antarafoto/Andika Wahyu)

Penghentian sementara perdagangan saham PKPK terkait dengan peringatan tertulis II dan denda

IQPlus - Bursa Efek Indonesia (BEI) pagi ini mengumumkan penghentian sementara (suspensi) perdagangan saham PT Perdana Karya Perkasa Tbk (PKPK) di pasar reguler dan pasar tunai mulai sesi pertama hari ini.

Pjs. Kadiv. Penilaian Perusahaan Non Group BEI, Arif M. Prawirawinata dan Kadiv. Perdagangan Saham BEI, Andre P.J. Toelle dalam keterbukaan informasi pagi ini mengatakan penghentian sementara perdagangan saham PKPK terkait dengan peringatan tertulis II dan denda sebagaimana yang telah disampaikan kepada perseroan melalui surat Bursa No. S-00473/BEI.PPR/02-2014 tanggal 13 Februari 2014.

"Perseroan belum juga melakukan pembayaran sanksi denda sampai dengan tanggal 27 Februari 2014 sesuai dengan surat yang telah kami kirimkan pada tanggal 13 Februari 2014," ujar keduanya.

Promo Terbaru di Bareksa

Lebih lanjut keduanya meminta kepada pihak-pihak yang berkepentingan untuk memperhatikan keterbukaan informasi yang disampaikan terkait PT Perdana Karya Perkasa Tbk (PKPK).

Pilihan Investasi di Bareksa

Klik produk untuk lihat lebih detail.

Produk EksklusifHarga/Unit1 Bulan6 BulanYTD1 Tahun3 Tahun5 Tahun

Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A

1.381,72

Up0,79%
Up4,58%
Up7,47%
Up8,70%
Up19,15%
-

Trimegah Dana Obligasi Nusantara

1.092,63

Up0,46%
Up4,81%
Up6,91%
Up7,36%
Up2,52%
-

STAR Stable Amanah Sukuk

1.077,99

Up0,64%
Up3,96%
Up6,92%
Up7,73%
--

Capital Fixed Income Fund

1.842,22

Up0,53%
Up3,90%
Up6,53%
Up7,39%
Up16,96%
Up39,93%

Insight Renewable Energy Fund

2.266,09

Up0,79%
Up3,81%
Up6,34%
Up7,11%
Up19,79%
Up35,60%
Tags:

Video Pilihan

Lihat Semua

Artikel Lainnya

Lihat Semua