Stock Pick : Rekomendasi Saham Pilihan Hari Ini ASII, JSMR dan MAPI
Investor masih dapat lakukan buy on weakness pada saham-saham kapitalisasi besar yang terkoreksi
Investor masih dapat lakukan buy on weakness pada saham-saham kapitalisasi besar yang terkoreksi
Bareksa.com - Setelah menguat signifikan, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup minus tipis 0,20% atau terkoreksi 14,48 poin menjadi ke level 7.125, pada perdagangan kemarin, Selasa (2/7/2024), karena aksi profit taking investor. Pelaku pasar menantikan hasil pidato Ketua The Fed atau Bank Sentral AS.
Investor masih dapat lakukan buy on weakness pada saham-saham kapitalisasi besar yang terkoreksi. Lalu, saham-saham apa yang bisa dipertimbangkan untuk trading pada hari ini? Tim Analis Bareksa merekomendasikan ASII, JSMR, dan MAPI sebagai saham pilihan hari ini, Rabu (3/7/2024).
Stock Pick | ASII | JSMR | MAPI |
Last price | 4,530 | 5,150 | 1,455 |
Recommendation | Buy on Weakness | Buy on Breakout | Trading Buy |
Entry Range | 4,530 | 5,150 | 1,455 |
4,450 | 4,980 | 1,420 | |
Target Price (TP) 1 | 4,650 | 5,350 | 1,500 |
Target Price (TP) 2 | 4,700 | 5,425 | 1,550 |
Stop loss | 4,390 | 4,900 | 1,370 |
Sumber : Tim Analis Bareksa, last price per 2/7/2024
Promo Terbaru di Bareksa
ASSI : last price Rp4.530
Harga saham PT Astra International Tbk (ASSI) turun 90 poin atau -1,95% menjadi Rp4.530 pada Selasa (2/7/2024). Tim Analis Bareksa merekomendasikan Buy on Weaknes ASII di rentang harga Rp4.450 hingga Rp4.530, dengan target harga ambil untung di Rp4.650 dan Rp4.700, serta stop rugi di Rp4.390.
Saham ASII menunjukkan pola bearish harami namun tidak diikuti dengan volume yang tinggi. Jika terdapat penurunan sementara, dapat dimanfaatkan untuk melakukan buy on weakness.
JSMR : last price Rp5.150
Harga saham PT Jasa Marga Tbk (JSMR) naik 200 poin atau 4,04% menjadi Rp5.150 pada Selasa (2/7/2024). Tim Analis Bareksa merekomendasikan Buy on Breakout JSMR di rentang harga Rp4.980 hingga Rp5.150, dengan target harga ambil untung di Rp5.350 dan Rp5.425, serta stop rugi di Rp4.900.
JSMR sedang mencoba breakout dari resistance sebelumnya di 5.200 dengan volume yang tinggi, sehingga investor dapat pertimbangkan buy on breakout.
MAPI : last price Rp1.455
Harga saham PT Jasa Marga Tbk (MAPI) naik 20 poin atau 1,39% menjadi Rp1.455 pada Selasa (2/7/2024). Tim Analis Bareksa merekomendasikan Trading Buy MAPI di rentang harga Rp1.420 hingga Rp1.455, dengan target harga ambil untung di Rp1.500 dan Rp1.550, serta stop rugi di Rp1.370.
MAPI masih bertahan diatas level MA15 dan berpotensi menuju target MA60 di level harga 1.550.
(Sigma Kinasih/Ariyanto Dipo Sucahyo/Christian Halim/MP)
***
Ingin berinvestasi aman di saham dan reksadana secara online yang diawasi OJK?
- Daftar jadi nasabah, klik tautan ini
- Beli saham klik tautan ini
- Beli reksadana, klik tautan ini
- Beli emas, klik tautan ini
- Download aplikasi Bareksa di App Store
- Download aplikasi Bareksa di Google Playstore
- Belajar investasi, klik untuk gabung Komunitas Bareksa di Facebook. GRATIS
DISCLAIMER
Investasi saham mengandung risiko dan seluruhnya menjadi tanggung jawab pribadi. Bareksa membuat informasi ini dari materi dan sumber-sumber terpercaya, serta tidak dipengaruhi pihak manapun. Informasi ini bukan merupakan ajakan, ataupun paksaan untuk melakukan transaksi dan Bareksa tidak memberikan jaminan atas transaksi yang dilakukan.
Pilihan Investasi di Bareksa
Klik produk untuk lihat lebih detail.
Produk Eksklusif | Harga/Unit | 1 Bulan | 6 Bulan | YTD | 1 Tahun | 3 Tahun | 5 Tahun |
---|---|---|---|---|---|---|---|
Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A | 1.384,88 | 0,21% | 4,05% | 7,72% | 8,08% | 19,46% | 38,34% |
Trimegah Dana Obligasi Nusantara | 1.095,38 | 0,14% | 4,09% | 7,18% | 7,47% | 3,23% | - |
STAR Stable Amanah Sukuk autodebet | 1.084,98 | 0,55% | 4,00% | 7,61% | 7,79% | - | - |
Capital Fixed Income Fund autodebet | 1.853,59 | 0,53% | 3,86% | 7,19% | 7,36% | 17,82% | 41,07% |
Insight Renewable Energy Fund | 2.287,69 | 0,82% | 4,11% | 7,35% | 7,53% | 19,98% | 35,83% |
Produk Belum Tersedia
Ayo daftar Bareksa SBN sekarang untuk bertransaksi ketika periode pembelian dibuka.
Produk Belum Tersedia
Ayo daftar Bareksa SBN sekarang untuk bertransaksi ketika periode pembelian dibuka.