IHSG akhirnya ditutup positif ditengah melemahnya bursa Asia

Bareksa • 30 Jan 2014

an image
Suasana di dalam gedung Bursa Efek Indonesia (Vibiznews)

Secara sektoral hingga penutupan hari ini, sektor industri dasar dan infrastruktur mendorong penguatan IHSG

Vibiznews - Bursa saham Indonesia pagi hari tadi dibuka melemah, IHSG dibuka melemah 1,10% ke level 4.368,66. Dipimpin pelemahan sektor keuangan dan konsumer. IHSG kemudian menguat tipis pada akhir penutupan sesi 1 ke level 4.387,33. 

Menutup perdagangan hari ini (30/1/2014), IHSG akhirnya berakhir menguat tipis 1,41 poin atau naik 0,03% dari penutupan perdagangan kemarin ke level 4.418,76. Sementara Indeks LQ45 melemah 0,10% ke level 741,76. IHSG hari ini menyentuh nilai tertinggi di level 4.418,76 dan terendah di level 4.347,73.

Selengkapnya...