Garuda Tambah Utang Untuk Ekspansi; Bisnis Indonesia
Pinjaman tersebut dikhawatirkan akan menyebabkan rugi kurs
Pinjaman tersebut dikhawatirkan akan menyebabkan rugi kurs
Bareksa.com – PT Garuda Indonesia Tbk memperoleh pinjaman sindikasi sebesar USD 200 juta yang akan digunakan untuk ekspansi usaha. Selain itu, perusahaan juga akan menggunakan sebagian dana tersebut untuk melunasi utang yang jatuh tempo sebesar USD 120 juta.
Perseroan mengalokasikan dana belanja modal sebesar USD 300 juta yang akan digunakan untuk pengadaan sebanyak 29 unit armada pesawat. Pinjaman perseroan yang dalam denominasi dollar AS dikhawatirkan akan menyebabkan rugi kurs oleh analis pasar modal karena sebagian besar pendapatan perseroan dalam bentuk rupiah.
Promo Terbaru di Bareksa
Bisnis Indonesia, Hal. 13
Pilihan Investasi di Bareksa
Klik produk untuk lihat lebih detail.
Produk Eksklusif | Harga/Unit | 1 Bulan | 6 Bulan | YTD | 1 Tahun | 3 Tahun | 5 Tahun |
---|---|---|---|---|---|---|---|
Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A | 1.382,65 | 0,56% | 4,26% | 7,54% | 8,69% | 19,21% | - |
Trimegah Dana Obligasi Nusantara | 1.093,4 | 0,43% | 4,43% | 6,99% | 7,44% | 2,54% | - |
STAR Stable Amanah Sukuk autodebet | 1.079,4 | 0,60% | 3,98% | 7,06% | 7,74% | - | - |
Capital Fixed Income Fund | 1.844,45 | 0,53% | 3,89% | 6,66% | 7,38% | 17,02% | 40,39% |
Insight Renewable Energy Fund | 2.270,42 | 0,81% | 3,88% | 6,54% | 7,20% | 20,19% | 35,64% |
Produk Belum Tersedia
Ayo daftar Bareksa SBN sekarang untuk bertransaksi ketika periode pembelian dibuka.