Prediksi pergerakan kurs Rupiah/USD hari ini

Bareksa • 03 Jun 2014

an image
Rupiah menguat - (Antaranews.com/Prasetyo Utomo)

Defisit lebih lebar sebesar US$ 1,97 miliar dibandingkan sebelumnya yang masih surplus US$ 670 juta.

Bisnis.com - Trust Securities memprediksikan kurs tengah Bank Indonesia nilai tukar rupiah atas dolar Amerika Serikat pada hari ini, Selasa (3/6/2014) berada di kisaran Rp11.725-Rp11.750.

Kepala Riset Trust securities Reza Priyambada mengemukakan tren menurunnya rupiah kembali terjadi setelah mata uang garuda sempat merasakan kenaikan tipis di akhir pekan kemarin, yang sekaligus merupakan akhir bulan Mei.

Selengkapnya...