Akuisisi Goldwater, MITI rights issue Rp 147,57 miliar
MITI masuk ke bisnis migas sebagai diversifikasi usaha untuk mempertahankan kinerja keuangannya
MITI masuk ke bisnis migas sebagai diversifikasi usaha untuk mempertahankan kinerja keuangannya
Kontan - PT Mitra Investindo Tbk (MITI) akan menerbitkan saham baru dengan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) alias rights issue. Aksi korporasi ini dilakukan setelah rencana penggabungan nilai nominal saham atau reverse stock split 1:4 disetujui dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPLSB), Rabu (30/4) lalu.
MITI akan menerbitkan sebanyak-banyaknya 641.614.000 saham biasa atas nama kelas B atau 50% dari total modal ditempatkan atau disetor penuh dengan nilai nominal Rp 20.
Promo Terbaru di Bareksa
Pilihan Investasi di Bareksa
Klik produk untuk lihat lebih detail.
Produk Eksklusif | Harga/Unit | 1 Bulan | 6 Bulan | YTD | 1 Tahun | 3 Tahun | 5 Tahun |
---|---|---|---|---|---|---|---|
Trimegah Dana Tetap Syariah Kelas A | 1.382,65 | 0,56% | 4,26% | 7,54% | 8,69% | 19,21% | - |
Trimegah Dana Obligasi Nusantara | 1.093,4 | 0,43% | 4,43% | 6,99% | 7,44% | 2,54% | - |
STAR Stable Amanah Sukuk autodebet | 1.079,4 | 0,60% | 3,98% | 7,06% | 7,74% | - | - |
Capital Fixed Income Fund | 1.844,45 | 0,53% | 3,89% | 6,66% | 7,38% | 17,02% | 40,39% |
Insight Renewable Energy Fund | 2.270,42 | 0,81% | 3,88% | 6,54% | 7,20% | 20,19% | 35,64% |
Produk Belum Tersedia
Ayo daftar Bareksa SBN sekarang untuk bertransaksi ketika periode pembelian dibuka.