BRI dan Bank Mandiri pertahankan SBDK mikro

Bareksa • 22 Jan 2014

an image
Nasabah melakukan transaksi perbankan di ATM, salah satu gedung pertemuan, Jakarta (Investordaily)

Sebanyak lima bank telah menaikkan SBDK segmen mikro

Investordaily - Sejumlah bank tercatat telah menaikkan suku bunga dasar kredit (SBDK) segmen mikro mereka menyusul kenaikan suku bunga acuan Bank Indonesia (BI rate) hingga 175 basis points (bps) dalam beberapa bulan terakhir.

Namun, dua bank besar, PT Bank Mandiri (Persero) Tbk dan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI), hingga kini belum menyesuaikan SBDK segmen tersebut. Berdasarkan data yang dihimpun Investor Daily, dari tujuh bank yang menyalurkan kredit ke segmen mikro, sebanyak lima bank telah menaikkan SBDK segmen mikro mereka, sedangkan dua bank masih mempertahankan suku bunga.

Selengkapnya...