Bahana Trailblazer Fund bertujuan untuk memperoleh tingkat pengembalian yang optimal dalam jangka panjang melalui investasi pada Efek bersifat ekuitas yang dititik beratkan pada saham saham perusahaan yang memiliki potensi tingkat pertumbuhan yang tinggi, dengan berpegang pada proses investasi yang sistematis, disiplin dan memperhatikan faktor risiko.
Kebijakan Investasi
- Minimum 80% (delapan puluh persen) dan maksimum 100% (seratus persen) pada Efek bersifat Ekuitas yaitu saham yang dicatatkan di Bursa Efek Indonesia dan/atau Bursa Efek di luar negeri;
- Minimum 0% (nol persen) dan maksimum 20% (dua puluh persen) pada setara Kas dan atau Instrumen Pasar Uang yang mempunyai jatuh tempo kurang dari 1 (satu) tahun, yaitu antara lain Surat Utang Negara yang mempunyai jatuh tempo kurang dari 1 (satu) tahun, Sertifikat Bank Indonesia (SBI), Surat Berharga Pasar Uang, Deposito, Sertifikat Deposito dan surat Pengakuan Hutang yang mempunyai jatuh tempo kurang dari 1 (satu) tahun dan diterbitkan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku di Indonesia.
Portofolio Investasi
Aneka Tambang Tbk
Astra International Tbk
Bank Central Asia Tbk
Bank Mandiri (Persero) Tbk
Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk
Bumi Resources Tbk
Merdeka Battery Materials Tbk
Pantai Indah Kapuk Dua Tbk
TD - MEGA