MNC Dana Ekuitas

MNC Asset Management, PT

Reksa Dana Saham

Nilai Aktiva Bersih/Unit

2.255,12IDR

Barometer Bareksa

Not Rated

Returns

0.02330

Risk

0.00813
Return/Hari -0,89%

Performance

Return

Detail Reksa Dana

Jenis Reksa Dana Saham
Tanggal Peluncuran 19 Juni 2008
Bank Kustodian PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk
Dana Kelolaan IDR 15.551.224.960,00
Min. Pembelian Awal IDR 100.000
Pembelian Selanjutnya
Min. Penjualan Kembali IDR 100.000
12 Month Low - High 1.858,16 - 2.389,00

Biaya Transaksi (Maks)

Prospektus

Biaya PembelianMaks 2%
Biaya Penjualan KembaliMaks 2.5%
Biaya SwitchingMaks. 1%
Catatan
From   To

Sumber: Bank Custodian dan Media ; Diolah Bareksa

Sumber: Otoritas Jasa Keuangan (OJK) ; Diolah Bareksa

From   To
Tujuan Investasi

MNC DANA EKUITAS bertujuan untuk memberikan apresiasi nilai investasi yang dihasilkan melalui pertumbuhan imbal hasil yang optimal dengan pengelolaan portofolio secara aktif di Pasar Modal dan Pasar Uang.

Kebijakan Investasi

MNC DANA EKUITAS akan melakukan investasi dengan komposisi investasi sebagai berikut:
a. Instrumen Efek Ekuitas : berkisar antara 80% - 100% (delapan puluh persen sampai seratus persen), dengan mengikuti ketentuan yang berlaku. Instrumen Efek Ekuitas antara lain terdiri dari saham.
b. Instrumen Efek Pendapatan Tetap : berkisar antara 0% - 20% (nol persen sampai dua puluh persen), dengan mengikuti ketentuan yang berlaku. Instrumen Efek Pendapatan Tetap antara lain terdiri dari Surat Utang Negara, dan surat utang lainnya yang ditawarkan melalui Penawaran Umum.
c. Instrumen Pasar Uang : berkisar antara 0% - 20% (nol persen sampai dua puluh persen), dengan mengikuti ketentuan yang berlaku. Instrumen Pasar Uang antara lain terdiri dari deposito pada bank-bank di Indonesia.

Portofolio Investasi

Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk
Telkom Indonesia (Persero) Tbk
Bank Central Asia Tbk
Kalbe Farma Tbk
Bumi Serpong Damai Tbk
Ultrajaya Milk Industry & Trading Company Tbk
Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
Astra International Tbk
Bank Mandiri (Persero) Tbk
XL Axiata Tbk

(September 2024)

PILIH REKSA DANA ANDA

  • Semua
  • > 0%
  • > 5%
  • > 10%
  • > 15%
  • > 20%
Beta
Standard Deviation
BAREKSABAROMETER