Perubahan lot dan fraksi harga hari pertama, ini rincian tra

Bareksa • 07 Jan 2014

an image
Bursa Efek Indonesia (Bisnis)

Investor asing tercatat melakukan aksi jual bersih dengan total nilai Rp188,3 miliar

Bisnis.com - Pada hari pertama pemberlakuan aturan perubahan lot saham dan fraksi harga saham, nilai transaksi perdagangan tercatat hanya Rp3,11 triliun, turun nyaris 50% dari transaksi harian rata-rata pada 2013 sebesar Rp5 triliun-Rp6 triliun.

Seiring dengan itu, indeks harga saham gabungan (IHSG) ditutup melemah 1,29% ke level 4.202,81. Volume transaksi yang dicatatkan hanya 2,66 miliar lembar saham dengan frekuensi 139.455 kali. Jumlah itu turun dibandingkan dengan volume perdagangan akhir pekan lalu yang mencapai Rp3,35 triliun dengan volume 2,68 miliar lembar saham.

Selengkapnya...