Berita / / Artikel

Toko Buku Karisma Incar Dana Rp 330 Miliar Dari IPO

• 26 Jun 2014

an image

Perusahaan toko buku ini memiliki ekuitas sekitar Rp 200 miliar hingga Rp300 miliar.

Bareksa.com - Dikutip dari IQ Plus, Toko Buku Karisma berniat mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia (BEI) melalui Penawaran Umum Perdana Saham (Initial Public Offering/IPO). Adapun dana yang diincar dari IPO tersebut mencapai Rp330 miliar.

"Toko Buku Karisma bakal melangsungkan IPO dengan memakai buku keuangan Maret tahun ini. Jika berjalan lancar, perusahaan itu berencana listing di Bursa di semester II tahun ini," kata Direktur Penilaian Perusahaan BEI, Hoesen, di Jakarta, Rabu.

Selengkapnya...

Tags: