IHSG ditutup rebound 1,07%

Bareksa • 11 Apr 2014

an image
Papan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) - (Bisnis.com)

Dari 9 sektor yang ada, hanya satu saham yang melemah, yakni sektor properti, konstruksi, dan real estat sebesar 1,05%

Bisnis.com - Indeks harga saham gabungan (IHSG) saat penutupan perdagangan Jumat (11/4/2014) rebound signifikan sebanyak 50,85 poin atau 1,07% ke level 4.816,58.

Sepanjang hari ini, indeks bergerak pada kisaran 4.721,6 hingga 4.816,6. Dari 491 saham yang diperdagangkan hari ini, sebanyak 161 saham menguat,  123 saham melemah, dan  208 saham stagnan.

Dari 9 sektor yang ada, hanya satu saham yang melemah, yakni sektor properti, konstruksi, dan real estat sebesar 1,05%.

Selengkapnya...