Berita / / Artikel

Kadin: subsidi BBM beban berat perekonomian Indonesia

• 28 Jan 2014

an image
Ketua Umum Kadin Indonesia, Suryo Bambang Sulisto (kompas.com/Estu Suryowati)

Dari tahun ke tahun bertambahnya subsidi menjadi beban yang luar biasa berat bagi ekonomi Indonesia

Kompas.com - Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) mengaku dalam kurun waktu 5 tahun ke belakang perekonomian Indonesia telah mencatatkan pencapaian luar biasa. 

Pertumbuhan ekonomi Indonesia diakui telah tumbuh cukup pesat. Namun, kebijakan subsidi bahan bakar minyak (BBM) masih menjadi kekhawatiran bagi dunia usaha.

Selengkapnya...

Tags: