Produksi industri di zona Euro masih jauh dari harapan

Bareksa • 13 Dec 2013

an image
Cerobong asap industri (Vibiznews)

Secara bulanan, produksi energi di zona Euro menurun

Vibiznews - Hingga bulan Oktober 2013, produksi industri di zona Euro meningkat 0,2 persen atau sama seperti yang terjadi pada bulan September  namun masih di bawah ekspektasi pasar. Secara bulanan, produksi industri turun tajam sebesar 1,1 persen.

Untuk  28 negara anggota uni eropa (EU28), produksi industri naik 0,8 persen secara year on year. Pada Oktober 2013, produksi barang setengah jadi tumbuh sebesar 1,6 persen di zona euro dan 2,0 persen di EU28.

Selengkapnya...